Cegah Penularan DBD, Mahasiswa Prodi TLM ajak Masyarakat membuat Inovasi Spray Anti Nyamuk berbahan Serai
(0274) 4477701 gunabangsa.ac.id Facebook Twitter Instagram Youtube Cegah Penularan DBD, Mahasiswa Prodi TLM ajak Masyarakat membuat Inovasi Spray Anti Nyamuk berbahan Serai Sesuai dengan Visi Program Studi Teknologi Laboratorium Medis STIKES Guna Bangsa Yogyakarta, yaitu Menghasilkan lulusan Teknologi Laboratorium Medis Program Diploma Tiga yang unggul, inovatif dan berdaya saing global dalam deteksi penyakit menular tahun …