Pengumuman Yudisium 2021 Periode II
Berikut ini kami sampaikan persyaratan Pendaftaran Yudisium Tahun 2021 (Periode II):
  1. Mengumpulkan bukti-bukti penyerahan berkas-berkas sebagai berikut:
    • Surat Keterangan Bebas Perpustakaan
    • Surat Keterangan Bebas Plagiasi
    • Surat Tanda Bukti Penyerahan Tugas Akhir/Skripsi Dan Soft-Copy Dari Perpustakaan
    • Surat Keterangan Bebas Laboratorium
    • Surat Keterangan Bebas Administrasi Keuangan
    • Bukti Penyerahan Kartu Tanda MahasiswaCatatan: KTM asli dikumpulkan ke BAA—
    • Bukti Penyerahan Pas Poto Dengan Kemeja Putih Dan Ber’jas Almamater Dengan Rincan:
    • Ukuran 2×3 : 2 Lembar (Cetak Berwarna, Background Merah)

    • Ukuran 3×4      : 2 Lembar (Cetak Berwarna, Background Merah)

    • Ukuran 4×6      : 4 Lembar (Cetak Hitam-Putih)

      Catatan: semua foto dicetka dengan kertas foto terbaik dari studio foto.dan Ditulis Nama & Nim Di Sebaliknya, dan dikumpulkan ke BAA—

  1. Scan semua bukti tersebut di atas.
  2. Scan KTP, KK, dan Akta Kelahiran.
  3. Scan Sertifikat Uji
  4. Semua file di scan berwarna dengan format file *.jpg dengan ukuran file maksimal 500 KB
  5. Mengisi form pendaftaran Yudisium dan unggah file secara online dengan mengakses https://bit.ly/PendaftaranYudisiumGB

Catatan:

  1. Pendaftaran Yudisium pada link: https://bit.ly/PendaftaranYudisiumGB paling lambat tanggal: 28 Agustus 2021 jam 15:00 WIB
  2. Untuk Program Studi TLM, menyerahkan tanda terima naskah Tugas Akhir Mahasiswa dan naskah Tugas Akhir dikirimkan juga ke email: fatimah_oga@yahoo.co.id (format file *.pdf dan *.doc);
  3. Untuk Program Studi Radiologi, mengirimkan naskah publikasi dan TA beserta lembar pengesahan yg sudah ditandatangani berupa softcopy ke email: gunabangsayogyakarta@gmail.com
  4. Untuk Program Studi TBD, Softfile Naskah TA dan Publikasi dan pengecekan similaritas/plagiarisme serta Bukti Bimbingan TA dikirimkan ke email: tattdgb@gmail.com dengan subyek: TA_2021_Nama lengkap Mahasiswa
  5. Untuk Program Studi Keperawatan (Sarjana) dan Prodi Ners (Profesi), selain mengisi form online, dimohon juga mengisi form yang ada di Prodi.

Kampus

Jl. Padjajaran Condongcatur, Depok, Sleman, Yogyakarta 55283

Daftar di STIKes Guna Bangsa Yogyakarta dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih di bidang kesehatan untuk calon mahasiswa.

STIKes Guna Bangsa Yogyakarta